Resume Filosofis Lingkungan Pendidikan
A. KONSEPSI ISLAM TENTANG LINGKUNGAN.
1. Lingkungan merupakan salah satu faktor pendidikan yang ikut serta menentukan corak pendidikan Islam, yang tidak sedikit pengaruhnya terhadap anak didik. Lingkungan yang dimaksud di sini ialah lingkungan yang berupa keadaan sekitar yang mempenga¬ruhi pendidikan anak.
1. Lingkungan merupakan salah satu faktor pendidikan yang ikut serta menentukan corak pendidikan Islam, yang tidak sedikit pengaruhnya terhadap anak didik. Lingkungan yang dimaksud di sini ialah lingkungan yang berupa keadaan sekitar yang mempenga¬ruhi pendidikan anak.
2. Untuk melaksanakan pendidikan Islam di dalam lingkungan ini perlu kiranya diperhatikan faktor-faktor yang ada di dalamnya sebagai berikut :
a. Perbedaan lingkungan keagamaan.
1) Yang dimaksud dengan lingkungan ini ialah lingkungan alam sekitar di mana anak didik berada, yang mempunyai pengaruh ter¬hadap perasaan dan sikapnya akan keyakinan atau agamanya. Lingkungan ini besar sekali peranannya terhadap keberhasilan atau tidaknya pendidikan agama, karena lingkungan ini memberikan
2) pengaruh yang positif maupun negatif terhadap perkembangan anak didik. Yang dimaksud dengan pengaruh positif ialah pengaruh lingkungan yang memberi dorongan atau motivasi serta rang¬sangan kepada anak didik untuk berbuat atau melakukan segala sesuatu yang baik, sedangkan pengaruh yang negatif ialah sebalik¬nya, yang berarti tidak memberi dorongan terhadap anak didik untuk menuju ke arah yang baik.
3) Dengan faktor lingkungan yang demikian itu yakni yang me¬nyangkut pendidikan agama perlu anak didik diberi pengertian dan pengajaran dasar-dasar keimanan. K-,;,rena Allah telah men-ciptakan manusia dan seluruh isi alam ini dengan berbagai ragam, mulai dari keyakinan, keagamaan, jenis suku bangsa dan sebagai¬nya.
4) Hal yang demikian ini sebagaimana difirmankan Allah dalam Al-Qur'an surat Al Hujurat ayat 13:
“Hai manusia, sesungguhnya Kami menciptakan kamu dari seorang laki-laki dan seorang perempuan dan menjadikan kamu berbangsa¬bangsa dan bersuku-suku supaya kamu saling mengenal, Sesungguh¬nya orang-orang yang paling mulia di antara kamu di sisi Allah ialah orang yang paling takwa di antara kamu, sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi amat waspada. (Q. S. A 1-Hujurat 13).
Berdasarkan ayat tersebut, dengan bermacam-macam ciptaan Allah, maka Allah masih membedakan ciptaan-Nya itu yang paling mulia di antara mereka adalah orang yang bertakwa, bukan lain¬nya. Memang ketakwaan akan membawa seseorang atau suatu bangsa ke tingkat yang lebih mulia. Oleh karena itu perlu dibina dan dipelihara kemurnian ajaran agama yang sudah melekat di da¬lam hati anak didik.
Adapun lingkungan yang dapat memberi pengaruh terhadap anak didik ini, dapat dibedakan menjadi tiga kelompok, ialah
1) Lingkungan yang acuh tak acuh terhadap agama. Kadang-kadang anak mempunyai apresiasi unilistis. Untuk itu ada kalanya berkeberatan terhadap pendidikan agama, dan ada kalanya menerima agar sedikit mengetahui masalah itu.
0 Response to "Resume Filosofis Lingkungan Pendidikan"
Post a Comment